ASKEB KPD & GEMELLI

>> Minggu, 21 Juni 2009

DEFINISI


Kehamilan kembar ialah suatu kehamilan dengan dua janin atau lebih. Kehamilan tersebut selalu menarik perhatian wanita itu sendiri, dokter dan masyarakat. Bahaya bagi ibu tidak begitu besar, tetapi wanita dengan kehamilan kembar memerlukan perhatian dan pengawasan khusus bila diinginkan hasil yang memuaskan bagi ibu janin.


Kehamilan kembar adalah dua atau lebih janin yang ada didalam kandungan selama proses kehamilan.


Ketuban pecah dini adalah ketuban pecah sebelum ada tanda-tanda persalinan yaitu konstraksi uterus yang teratur dan pembukaan serviks.


Ketuban pecah dini (KPD) adalah bocornya cairan amnion sebelum mulainya persalinan.


Ketuban pecah dini atau Spontaneous/early/premature/ruture of the membrane (PROM) adalah pecahnya ketuban sebelum inpartu yaitu bila pembukaan para primi kurang dari 3 cm dan pada multipara kurang 5 cm.


Dari definisi di atas dapat disimpulkan bahwa pengertian Ketuban pecah dini adalah pecahnya ketuban atau bocornya amnion secara spontan sebelum ada tanda-tanda persalinan yaitu konstraksi uterus yang teratur dan pembukaan serviks pada primi <>


Gemelli dengan ketuban pecah dini adalah pecahnya ketuban atau bocornya amnion secara spontan sebelum ada tanda-tanda persalinan yaitu konstraksi uterus yang teratur dan pembukaan serviks pada primi.

(Sepenggal KTI sahabatku Marsiana Neni, Amd.Kep)


selengkapnya disini ----> download



Read More......

ASKEP GADAR PERDARAHAN

>> Rabu, 06 Mei 2009

A. PERDARAHAN
Definisi
 Perdarahan terjadi jika pembuluh darah putus atau pecah.
 Perdarahan luar
 Perdarahan dalam
 Perdarahan hebat, dapat membahayakan shock hipovolemik
 Klafisikasi : perdarahan kapiler, perdarahan arteri, perdarahan vena.

Selengkapnya disini ---> download


Read More......

KANKER KOLON (Ca COLON)

>> Kamis, 30 April 2009

PENGERTIAN 


Tumor adalah suatu benjolan atau struktur yang menempati area tertentu pada tubuh, dan merupakan neoplasma yang dapat bersifat jinak atau ganas (FKUI, 2008 : 268).
Kanker adalah sebuah penyakit yang ditandai dengan pembagian sel yang tidak teratur dan kemampuan sel-sel ini untuk menyerang jaringan biologis lainnya, baik dengan pertumbuhan langsung di jaringan yang bersebelahan (invasi) atau dengan migrasi sel ke tempat yang jauh (metastasis). Pertumbuhan yang tidak teratur ini menyebabkan kerusakan DNA, menyebabkan mutasi di gen vital yang mengontrol pembagian sel, dan fungsi lainnya (Gale, 2000 : 177).
Kanker kolon adalah suatu bentuk keganasan dari masa abnormal/neoplasma yang muncul dari jaringan epithelial dari colon (Brooker, 2001 : 72).  
Kanker kolon/usus besar adalah tumbuhnya sel kanker yang ganas di dalam permukaan usus besar atau rektum (Boyle & Langman, 2000 : 805).
Kanker kolon adalah pertumbuhan sel yang bersifat ganas yang tumbuh pada kolon dan menginvasi jaringan sekitarnya (Tambayong, 2000 : 143).

(Sepenggal KTI sahabatku  Santri Pilla, Amd.Kep)


Selengkapnya disini ---> download




Read More......

ASKEP TUBERCULOSIS PARU

>> Rabu, 29 April 2009

PENGERTIAN
Tuberculosis (TB) adalah penyakit infeksius, yang terutama menyerang parenkim paru (Smeltzer, 2001).
Tuberkulosis (TB) paru adalah penyakit menular yang disebabkan oleh basil Mycobacterium tuberculosis (Alsagaff, 2005 : 73).
Tuberkulosis (TB) paru adalah penyakit infeksi yang menyerang parenkim paru yang disebabkan oleh Mycobacterium Tuberculosis (Somantri, 2008 : 59)
.
(Sepenggal KTI sahabatku Netarianie, Amd.Kep)

Selengkapnya disini ---> download




Read More......

PNEUMONIA

PENGERTIAN
Pneumonia adalah proses inflamasi dari parenkim paru yang umumnya disebabkan oleh preparat infeksius. Pneumonia adalah inflamasi parenkim paru, biasanya berhubungan dengan pengisian alveoli dengan cairan (Doenges, 1999).
Pneumonia adalah suatu proses peradangan dimana terdapat konsolidasi yang disebabkan pengisian rongga alveoli oleh eksudat (Somantri, 2007).
Pneumonia adalah inflamasi jaringan paru yang biasanya disebabkan oleh infeksi bekteri atau virus (Brooker ,2001).

Selengkapnya disini ---> download


Read More......

Thema untuk Ponsel SE seri K750i dan K5510i

>> Minggu, 26 April 2009

Ini thema khusus buat Ponsel Soner seri K750i atau K550i tapi coba aja buat seri kebawahnya tapi jangan terbaru yg canggih karena ukuran layarnya cuma 220 x 176. Oke?? Kalau mau download aja disini ya!!!


Christmas theme  download

Chibi Naruto theme download
Cute Kakashi theme download
Gaara Of Sunagakure download
Hinata theme download
JESUS_Christ theme download



Read More......

INSTAL APLIKASI

>> Sabtu, 18 April 2009

PC APLIKASI

  • MIRC Versi 6.35.0.0 download dan Instal
  • Yahoo Massenger Indonesia versi 2008 download dan instal

HANDPHONE APLIKASI
  • Alkitab buat handphone download   dan instal
  • Kamus Kedokteran Oxford (Bahasa Inggris) download dan instal
  • Luxor untuk Handphone download dan instal
  • Kamus English-Indonesia untuk  handphone download dan instal
  • Jadwal Waktu sholat  di Handphone download dan instal
  • Jadwal waktu Sholat dan arah Kiblat download dan instal
  • Friendster Untuk handphone download dan instal
  • Chating puas di handphone dengan teman diseluruh dunia menggunakan mig33 download dan instal
  • Opera mini versi 4.2 download dan instal
  • Yahoo massenger untuk handphone (Yamee ver 1.3)  download dan instal



Read More......

PERUBAHAN PSIKOLOGI PADA IBU HAMIL DAN NASEHAT UNTUK BUMIL

>> Sabtu, 21 Maret 2009

Prinsip Dasar
Kehamilan merupakan episode dasar dramatis terhadap kondisi biologis, perubahan psikologis dan adaptasi dari seorang wanita yang pernah mengalaminya. Perubahan kondisi fisik dan emosional yang kompleks, memerlukan adaptasi terhadap penyesuaian pola hidup dengan proses kehamilan yang terjadi.

Selengkapnya disini ---> download


Read More......

ASKEP BRONKHITIS

Pengertian
Bronkhitis adalah hipersekresi mukus dan batuk produktif kronis berulang-ulang minimal selama 3 bulan pertahun atau paling sedikit dalam 2 tahun berturut-turut pada pasien yang diketahui tidak terdapat penyebab lain (Barbara, 1998).

Selengkapnya disini ---> download


Read More......

PERAWATAN PASIEN DENGAN HEMODIALISA

Definisi
Hemodialisa adalah proses pembersihan darah oleh akumulasi sampah buangan. Hemodialisis digunakan bagi pasien dengan tahap akhir gagal ginjal atau pasien berpenyakit akut yang membutuhkan dialysis waktu singkat (DR. Nursalam M. Nurs, 2006).
Haemodialysis adalah pengeluaran zat sisa metabolisme seperti ureum dan zat beracun lainnya, dengan mengalirkan darah lewat alat dializer yang berisi membrane yang selektif-permeabel dimana melalui membrane tersebut fusi zat-zat yang tidak dikehendaki terjadi. Haemodialysa dilakukan pada keadaan gagal ginjal dan beberapa bentuk keracunan (Christin Brooker, 2001).

Selengkapnya disini --->  download


Read More......

PENGATURAN SUHU TUBUH

Memahami konsep pengaturan suhu tubuh penting karena sangat berguna dalam hal penellitian atau persoalan di klinik seperti :

  • Persoalan demam pada penyakit-penyakit
  • Persoalan pemberian hypothermic pada kasus pembedahan (bedah jantung)
  • Terapi pada kasus yang disebabkan panas berlebihan (Heat stroke) atau pada kasus kedinginan yang ekstrem.

Selengkapnya disini ---> download



Read More......

ASKEP PERITONITIS

Definisi
Peritonitis adalah inflamasi rongga peritoneal dapat berupa primer atau sekunder, akut atau kronis dan diakibatkan oleh kontaminasi kapasitas peritoneal oleh bakteri atau kimia. Primer tidak berhubungan dengan gangguan usus dasar (cth : sirosis dengan asites, sistem urinarius) ; sekunder inflamasi dari saluran GI, ovarium/uterus, cedera traumatik atau kontaminasi bedah (Doenges, 1999).
Peritonitis adalah inflamasi peritonium yang bisa terjadi akibat infeksi bakterial atau reaksi kimiawi (Brooker, 2001).
Peritonitis adalah infeksi serius atau peradangan dari sebagian atau seluruh peritonium, penutup dari saluran usus (Griffith, 1994).
Etiologi
Patofisiologi
Tanda dan gejala klinis
Pemeriksaan penunjang
Penatalaksanaan

Selengkapnya disini ---> download




Read More......

GAGAL GINJAL AKUT (GGA)

>> Kamis, 19 Maret 2009

Gagal ginjal akut adalah sekumpulan gejala yang mengakibatkan disfungsi ginjal secara mendadak atau penurunan fungsi ginjal secara tiba – tiba yang biasanya, tapi tidak seluruhnya reversible (Nursalam, 2006 : 47).
Gagal ginjal akut (GGA) adalah suatu sindrom klinis yang ditandai dengan penurunan mendadak (dalam beberapa jam sampai beberapa hari) laju filtrasi glumerulus, disertai akumulasi nitrogen sisa metabolisme (ureum dan kreatinin) (FKUI, 2001 : 427).
Etiologi
Patofisiologi
Manifestasi klinis
Pemeriksaan diagnostik
Manajemen Keperawatan

Selengkapnya ---> download


Read More......

ASKEP HYPERTENSI

>> Senin, 02 Maret 2009

Hipertensi adalah peningkatan dari sistolik diatas standar dihubungkan dengan usia. Tekanan darah normal adalah refleksi dari cardiac output (denyut jantung dan volume strock) dan resistensi peripheral.
Hipertensi adalah tekanan darah tinggi yang bersifat abnormal dan diukur paling tidak pada tiga kesempatan yang berbeda. Tekanan darah normal bervariasi sesuai usia, sehingga setiap diagnosis hipertensi bersifat spesifik-usia. Namun, secara umum seseorang dianggap mengalami hipertensi apabila tekanan darahnya lebih tinggi dari pada 140 mmHg sistolik atau 90 mmHg distolik (140/90 mmHg).

Selengkapnya ---> download


Read More......

DIIT PADA PENDERITA HYPERTENSI

Hipertensi adalah kenaikan tekanan darah diatas normal yang kronik, baik tekanan sistole atau diastolke (160/95 mmHg0 atau lebih.
Hipertensi merupakan salah satu faktor utama yang kuat untuk terjadinya stroke (Mansyoer, 1999). Macam diet dan indikasi Pemberian selengkapnya disini ---> download


Read More......

DIIT PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS

Diet adalah pola konsumsi makanan yang berkembang menurut kebutuhan fisiologis, faktor – faktor budaya dan religius, ketersediaan, biaya/harga dan kesenangan pribadi. Ada banyak macam diet terapeutik yang diterapkan untuk penanganan penyakit : diet Diabetes Mellitus, diet rendah lemak, diet tinggi protein, serta diet rendah garam (Brooker, 2001). Tujuan diet, makanan yang di anjurkan, dibatasi dan dilarang pada penderita diabetes mellitus dapatkan selengkapnya ---> download


Read More......

My Mp3

>> Senin, 23 Februari 2009

Eh guys.... kamu suka lagu-lagu jepang gak? ini soundtrack movie/anime dan Nihon no Uta Lainnya yang jadi favorite aku. Meskipun belum begitu banyak tapi aku bakal tambahin dech setiap bulan.... He..he... kalian mesti bilang makasih sama aku...
Aku juga akan kasih kamu lagu Indonesia dan lagu Barat yang keren punya lho...

Alive ---> raicol-naruto soundtrack download

Soba Ni Iru Kara ---> Amadori download
BlueBird (choichiri)---> Ikimono Gakari download

Mp3 indonesia yang keren punya juga ada lho.... download aja
Ello_Masih ada ---> download
Hijau daun_Suara (kuberharap)---> download
Sindentosca_Kepompong ---> download
PeterPan_KIsah cintakun ---> download


Read More......

BROSUR PENKES CRF

Download full disini


Read More......

ASKEP DIABETES MELLITUS

Diabetes Melitus adalah suatu kumpulan gejala yang timbul pada seseorang yang disebabkan oleh karena adanya peningkatan kadar glukosa darah akibat kekurangan insulin baik absolut maupun relatif (Noer, 2003).
Diabetes mellitus adalah penyakit dimana penderita tidak bisa mengontrol kadar gula dalam tubuhnya. Tubuh akan selalu kekurangan ataupun kelebihan gula sehingga mengganggu system kerja tubuh secara keseluruhan (FKUI, 2001).
selengkapnya ---> download


Read More......

CAIRAN & ELEKTROLIT

Air adalah komponen pembentuk tubuh yang paling banyak jumlahnya. Pada orangdewasa kurang lebih 60 % dari berat badan adalah air (air dan elektrolit), 2/3 bagian berada di intrasel, dan 1/3 bagian berada di ekstrasel. 60 % berat badan tubuh adalah :
a. Cairan intrasel (CIS) 40 % dari berat badan
b. Cairan ekstrasel (CES) 20 % dari berat badan yang terdiri dari cairan intravaskuler (plasma) 5 % dari berat badan, dan cairan interstisil 15 % dari berat badan. Lengkapnya ---> download


Read More......

ASKEP ANAK DENGAN MALNUTRISI

Anak pada usia Balita juga membutuhkan gizi seimbang yaitu makanan yang mengandung zat-zat gizi yang dibutuhkan oleh tubuh yang sesuai umur. Makanan seimbang pada usia dini akan diterapkan karena akan mempengaruhi kualitas pada usia dewasa sampai lanjut. Gizi makanan sangat mempengaruhi perkembangan dan pertumbuhan termasuk pertumbuhan sel otak sehingga dapat tumbuh optimal dan cerdas, untuk itu makanan perlu diperhatikan keseimbangan gizinya sejak janin dalam kandungan melalui makanan yang dikonsumsi oleh ibu hamil, usia anak-anak, remaja hingga dewasa. Pertumbuhan sel otak berhenti pada usia 3-4 tahun.
Malnutrition (malnutrisi) adalah keadaaan yang terjadi karena makanan yang kualitas dan kuantitasnya kurang, malabsorpsi ataupun keadaan ketidakmampuan tubuh untuk menggunakan nutrien (Christine Brooker, 2001. selengkapnya ---> download


Read More......

Asam Basa

>> Sabtu, 21 Februari 2009

A. Penilaian Ketidakseimbangan asam basa
Penilaian Sistematik daam Penilaian gangguan asam basa

Awali dengan kecurigaan klinis yang tinggi
1.Teliti riwayat klinis dari perjalanan penyakit yang dapat mengakibatkan ketidakseimbangan asam basa.
• Ini membutuhkan pengetahuan tentang patogensis dari berbagai gangguan asam basa.
• Contohnya, asidosis respiratorik mungkin dapat diperkirakan timbul pada penderita penyakit paru obstruksi menahun.
2. Perhatikan tanda dan gejala klinis yang mengarah kepada gangguan asam basa.
• Sayang sekali, banyak tanda dan gejala dari gangguan asam basa tidak jelas dan non spesifik.
• Contoh, pernafasan kussmaul pada pasien diabetes dapat merupakan tanda kompensasi pernafasan terhadap asidosis metabolik.
Selengkapnya ---> download


Read More......

ASKEP CIDERA KEPALA

>> Kamis, 19 Februari 2009

Trauma kepala adalah pukulan atau benturan mendadak pada kepala dengan atau tanpa kehilangan kesadaran (Tucker, 1998).
Trauma kepala adalah suatu cidera atau luka pada kulit kepala, tengkorak, otak (Palandri, 1997).
Cidera kepala terbagi dua, terbuka dan tertutup atau dikenal dengan istilah “kup” yaitu kerusakan terjadi di tempat trauma dan “kontra kup” yaitu kerusakan di tempat berlawanan atau berjauhan dari tempat benturan, istilah-istilah dipakai untuk menggambarkan derajat berat ringannya cidera kepala serta menggambarkan lokasi banyaknya kerusakan internal yang berhubungan dengan sisi yang terbentuk (Hudak, 1996). selengkapnya ---> download


Read More......

ASKEP TUMOR

Tumor (berasal dari bahasa latin, yang berarti "bengkak"), merupakan salah satu dari lima karakteristik inflamasi. Namun, istilah ini sekarang digunakan untuk menggambarkan pertumbuhan biologikal jaringan yang tidak normal. Pertumbuhannya dapat digolongkan sebagai ganas (malignant) atau jinak (benign) (Brooker, 2001).
Etiologi, patofisiologi, manifestasi klinis dan asuhan keperawatan selengkapnya ---> download


Read More......

ANSIETAS

Ansietas adalah suatu gejala yang tidak menyenangkan, sensasi cemas, takut dan terkadang panik akan suatu bencana yang mengancam dan tidak terelakkan yang dapat atau tidak berhubungan dengan rangsang eksternal (Fracchione, 2004).
Selengkapnya ---> download


Read More......

KARAKTERISTIK ANAK USIA SD

Perkembangan fisik atau jasmani anak sangat berbeda satu sama lain, sekalipun anak-anak tersebut usianya relatif sama, bahkan dalam kondisi ekonomi yang relatif sama pula. Sedangkan pertumbuhan anak-anak berbeda ras juga menunjukkan perbedaan yang menyolok. selengkapnya ---> download


Read More......

ASKEP Hernia

>> Rabu, 18 Februari 2009

Secara umum Hernia merupakan proskusi atau penonjolan isi suatu rongga dari berbagai organ internal melalui pembukaan abnormal atau kelemahan pada otot yang mengelilinginya dan kelemahan pada jaringan ikat suatu organ tersebut (Griffith, 1994).
Hernia atau usus turun adalah penonjolan abnormal suatu organ/ sebagian dari organ melalui lubang pada struktur disekitarnya. Selengkapnya ---> download


Read More......

ASKEP APPENDISITIS

Apendisitis akut adalah penyebab paling umum inflamasi akut pada kuadran bawah kanan rongga abdomen, penyebab paling umum untuk bedah abdomen darurat.
Apendisitis adalah kondisi di mana infeksi terjadi di umbai cacing. Dalam kasus ringan dapat sembuh tanpa perawatan, tetapi banyak kasus memerlukan laparotomi dengan penyingkiran umbai cacing yang terinfeksi. Bila tidak terawat, angka kematian cukup tinggi, dikarenakan oleh peritonitis dan shock ketika umbai cacing yang terinfeksi hancur. lengkapnya ---> download


Read More......

ASKEP Combustio

Luka adalah rusaknya kesatuan/komponen jaringan, dimana secara spesifik terdapat substansi jaringan yang rusak atau hilang.
Luka bakar adalah kerusakan atau kehilangan jaringan yang disebabkan kontak dengan sumber panas seperti api, air panas, bahan kimia, listrik, dan radiasi ( Smeltzer, 2001). selengkapnya ---> download


Read More......

ASKEP HIV/AIDS

AIDS merupakan singkatan dari Acquired Immuno Deficiency Syndrome. Acquired artinya didapat, jadi bukan merupakan penyakit keturunan, immuno berarti sistem kekebalan tubuh, deficiency artinya kekurangan, sedangkan syndrome adalah kumpulan gejala. Selengkapnya ---> download


Read More......

About this Blog

Seguidores

    © RUMAH DOWNLOAD. Friends Forever Template by Emporium Digital 2009

Back to TOP